Samsung merilis kamera mirroless NX300
yang didukung sensor 20,3 megapixel. Salah satu fitur Kamera mirrorless terbaik keluaran
samsung mampu mendeteksi senyuman dengan fitur yang dimilikinya yaitu wink
shot. Gaya retro dan didesain catchy untuk rekreasi menjadikan kamera samsung
NX300 lebih diminati. Kamera samsung NX300 memiliki layar depan yang dapat
diputar yang besarnya 3 inchi dan resolusi 320 x 480 pixel bagi yang suka
berpoto selfie akan sangat menikmati kamera mirrorless ini. Fasilitas yang
menarik dari kamera NX300 ini adalah dapat merekam video resolusi 1080p,
rentang ISO 100-25600.
Kamera tanpa cermin terbaik NX300 terdapat lensa 16-50mm power
zoom ED ois, HDMI untuk menyimpan data yang ada dalam slot microSD, wifi, NFC. Performa
ISO pada kamera NX300 terbilang bagus. NX300 menggunakan sistem noise reduction
yang tinggi sehingga mengahsilkan gambar yang halus. ISO 6400 ada peningkatan
noise yang tajam tetapi kamera NX300 dengan baik. Gangguan noise jenis hitam
dan putih disertai gangguan noise pada warna jika ada.
Kamera samsung NX300 dalam hal mengenai
lensa merupakan kamera mirrorless kompatibel fotografi 3D yang opsional. Lensa
yang dapat mengambil poto dan video full HD 2D dan 3D. Kamera mirrorless
terbaik samsung NX300 jika Anda poto dengan menggunakan kamera tersebut
bagaikan model terkenal karena kejernihan gambar sangant bagus dan baik.
Terima kasih telah membaca artikel tentang Samsung NX300 Kamera Mirrorless Terbaik di blog turquezzavariedade jika anda ingin menyebar luaskan artikel ini di mohon untuk mencantumkan link sebagai Sumbernya, dan bila artikel ini bermanfaat silakan bookmark halaman ini diwebbroswer anda, dengan cara menekan Ctrl + D pada tombol keyboard anda.